“Practitioner” dalam integrasi SatuSehat dapat digunakan untuk mengintegrasikan data praktisi, dokter, ataupun nakes pada fasyankes anda. Pastikan NIK/No. KTP praktisi sudah diinputkan ke aplikasi PicKlinik dari menu Pengaturan -> Staff/Petugas. Untuk melakukan sync data praktisi ke SatuSehat klik pada menu Integrasi SatuSehat kemudian klik submenu Practitioner/Praktisi.
Klik pada tombol Sync Satu Sehat untuk mengirimkan data ke SatuSehat
Jika proses sync berhasil, maka akan otomatis muncul ID SatuSehat pada data praktisi.